Kamis, 04 Juni 2015

Buku ''Kemilau Langit-Langit Sastra'' Karya Repto Sembodo, S.S

Kemilau Langit-Langit Sastra
oleh Repto Sembodo, S.S

Adalah sebuah buku yang berisi karya sastra saya seperti Maha Retorika Maha tulisan, puisi kontemporer, pantun, Perspektif Subjektif yang semuanya lahir dari ruang pemikiranku yang telah berkolaborasi dengan sel-sel imajinasi, intuisi yang berteriak-teriak kencang, segunung wawasan serta mengadopsi ideologi pribadi yang saya sebut Reptormasi.

Buku ini masih dalam tahap pembuatan. Semoga lembaran-lembaran jiwa sastra yang kutuangkan di sana dapat menginspirasi pembaca melalui aksara-aksara yang kemilau. 

Jakarta, 5-6-2015

Tidak ada komentar:

Posting Komentar